Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2013

UKM Fair IAIN Surakarta 2013

    Sukoharjo- Kamis, 12 September 2013 halaman Fakultas ILmu Tarbyah dan Keguruan (FITK) terlihat lebih ramai dari biasanya. Dipenuhi stand – stand selayaknya ada event pameran dan juga panggung dengan sound system yang menggema. Ada satu , dua orang, bahkan lebih, membagikan selebaran – selabaran kepada mahasiswa – mahasiswa baru. Selebaran yang berisikan Profile Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) yang berada si IAIN Surakarta.   UKM Fair, begitulah sebutan untuk kegiatan atau acara yang diselenggarakan didepan Fakultas ILmu Tarbyah dan Keguruan. Acara yang digelar untuk mengenalkan Seluruh UKM yang ada di Kampus IAIN Surakarta kepada mahasiswa baru yang berminat menyalurkan atau mengasah bakatnya dalam bidang yang mereka inginkan. Acara UKM Fair dimulai pukul 12.30 – 16.00 WIB, dengan penampilan pertama dari UKM Radio Dista Fm dan diakhiri oleh penampilan dari UKM Teater Sirat.      UKM Fair merupakan yang pertama kali diadakan di Kampus IAIN Surakarta. Melibatkan kerjasama da

Desain Brosure 2013

Orientasi Studi Pengenalan Kampus (OSPEK) 2013 IAIN Surakarta

    Sukoharjo – Senin, 09 September 2013, Hari pertama Mahasiswa baru (Maru) kampus IAIN Surakarta melaksanakan program Orientasi Studi Pengenalan Kampus atau sering disebut masa OSPEK. OSPEK merupakan agenda rutin tahunan bagi sebuah perguruan tinggi yang bertujuan untuk mengenalkan Maru terhadap lingkungan kampus, yang dilaksanakan setiap tahun ajaran baru bagi lulusan Sekolah Menengah Atas (setara) yang melanjutkan studi di perguruan tinggi/Universitas/ Institute.    OSPEK 2013 dengan tema “ Tiga Pilar menuju Indonesia semakin Cemerlang, aktivis Akademis, Mandiri”. Mengusung konsep perpaduan antara Islam, Budaya, dan Modernisasi. Dibuka dengan tarian tradisional yang diselenggarakan di gedung Graha kampus IAIN Surakarta. Jumlah Mahasiswa baru kampus IAIN Surakarta tahun 2013 ini adalah 1.800 orang. Bertepatan dengan Dies Natalis atau Perayaan Ulang tahun Kampus IAIN Surakarta yang ke 21 , yang diselenggarakan 3malam berturut – turut dari pembukaan pada sabtu malam (7/9/2013)

Wisuda Magister & Sarjana XXVII IAIN Surakarta Tahun 2013

    Surakarta - Hari ini Sabtu, 07 September 2013 Kampus IAIN Surakarta Melaksanakan Wisuda Magister dan Sarjana yang ke 27 (XXVII). Hari yang membahagiakan bagi Wisudawan dan wisudawati Magister dan Sarjana Kampus IAIN Surakarta, yang diselenggarakan di gedung Graha IAIN surakarta dan dimulai pukul 07.30 WIB.     Wisuda Magister dan Sarjana XXVII IAIN Surakarta Tahun 2013 sebanyak 330 orang yang terdiri dari Pasca sarjana/Magister (S2) sebanyak 50 orang dan Program Sarjana (S1) sebanyak 280 orang.       Wisudawan terbaik Pasca Sarjana/Magister (S2) pada periode ini sebanyak 7 orang. Sedangkan untuk Wisudawan Cumlaude (dengan pujian) Program Sarjana (S1) sebanyak 26 orang. *Co&Olive*